Sebagai makhluk sosial kita hidup dalam masyarakat tentunya tidak bisa sendiri. Kita memerlukan kehadiran orang lain untuk melengkapi hidup kita. Ada hubungan timbal balik disana.
Banyak bentuk interaksi sosial yang ada di masyarakat. Ada gotong royong memperbaiki rumah warga, kerja bakti membersihkan lingkungan, arisan Rt atau interaksi sosial lainnya. Tentunya banyak manfaat yang diambil dari kegiatan masyarakat tersebut. Selain untuk menjaga kebersamaan dalam masyarakat tentunya juga meringankan anggota masyarakat yang sedang mengalami ...